Kapolres Soppeng AKBP Muh Yusuf Usman Disambut Tari Padduppa

JURNALTIME.co.id SOPPENG- Kapolres Soppeng AKBP Dr.(C) H.Muh Yusuf Usman SH.SIK.MT
Didampingi oleh ketua Bhayangkari Polres Soppeng Ny Denny Yusuf Kunjungan Kerja di Polsek Marioriawa Rabu (3/06/2023)

Rombongan Kapolres Soppeng disambut oleh Kapolsek Marioriawa Iptu Heryadi, Ketua Bhayangkari Kecamatan Marioriawa Ny Fira Ady dan anggota personil  Polsek Marioriawa.

Rombongan Kapolres Soppeng setibanya di Polsek Marioriawa disambut dengan Tari Padduppa dan Pengalungan bunga.

Selanjutnya Kapolres bertatap muka dengan tripika Kecamatan Marioriawa kepala desa seta Lurah setra  tokoh masyarakat.

Kapolres Soppeng AKBP Muh Yusuf mengatakan sudah lama ingin melakukan kunjungan kerja namun baru hari ini baru kami sempat bertemu dengan kita semua.

Ya sudah jalan enam bulan baru bisa bertatap muka seperti ini ujar mantan Kapolres Palopo.

Lebih Lanjut mantan Kusubditregiden Polda Sul sel mengatakan bahwa ini merupakan kunjungan ke 6 jadi sisa dua kecamatan yang belum yakni Kecamatan Citta dan Kecamatan Marioriwawo jelasnya.

Sementara itu Kapolsek Marioriawa Iptu Heryadi SE,MM mengucapkan banyak terima kasih kepada Kapolres Soppeng.

Disela sela kunker di Marioriawa Kapolres juga membagikan sembako kepada Penderita Stuntingg.

Hadir dalam kegiatan tersebut Camat Marioriawa yang di wakili oleh Sekcam Marioriawa Saharuddin, Danramil Marioriawa Sertu Jalaluddin,dan Kepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Marioriawa Ustad H.Muh Yunus serta Para Kepala Desa Lurah se-Kecematan Marioriawa.(m.yu)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *