Sasaran Fisik Draenase TMMD di Dusun Morobio Dikebut

Jurnaltime.co.id PASANGKAYU – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-118 Kodim 1427/Pasangkayu adalah salah satu program terpadu antara TNI dan Pemerintah Daerah yang bertujuan untuk mempercepat pelaksanaan di Daerah.

Dengan harapan kesejahteraan masyarakat di Daerah Juga meningkat, salah satunya ialah pembangunan Draenase.

Lokasi pembamgunan Draenase berada di Dusun Morobio, Desa Ako, Kecamatan Pasangkayu, Kabupaten Pasangkayu, minggu (01/10/2023).

Serda Sunario Lago mengatakan pengerjaan Draenase dilakukan dengan melibatkan masyarakat agar pengerjaannya juga bisa selesai tepat waktu.

Semoga kegiatan TMMD ke-118 yang dipusatkan di Desa Ako bisa berjalan sesuai dengan harapan kita bersama, jelas Serda Sunario Lago.

Pengerjaan Draenase kami kebut, dan melibatkan beberapa warga setempat, agar pengerjaannya selesai tepat waktu yang ditentukan, jelasnya.

Penulis : Andi Hendra

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *